SOAL DAN LATIHAN USAHA

Pada Kesempatan ini, Rumah Fisika memberikan satu Soal dan jawaban satu soal latihan tentang Usaha materi fisika SMA Kelas xi Bab Usaha dan Energi.
CONTOH SOAL


Seorang mamang bakso mendorong sebuah gerobak bakso dari keadaan diam pada permukaan datar licin dengan gaya F = 5 N, dalam arah sudut ϴ (sin ϴ = 3/5). Hitunglah usaha yang dilakukan mamang bakso dalam selang waktu 5 sekon jika massa gerobak adalah 5 Kg

LATIHAN

Sebuah balok berada di atas bidang miring licin seperti  yang terlihat pada Gambar .   etinggian awal  balok adalah 4 m. Massa balok tersebut sebesar 10 kg. Kemudian balok meluncur ke bawah, berapakah usaha yang dilakukan gaya berat hingga balok sampai di lantai horisontal? ( W = 400 J )
Untuk Mendapatkan jawaban soal contoh silahkan DOWNLOAD DISINI
 

Comments