HUKUM-HUKUM NEWTON TENTANG GERAK DAN GRAFITASI

HUKUM-HUKUM NEWTON TENTANG GERAK DAN GRAFITASI
A. Dinamika partikel dengan gaya gesekan
Soal dan jawaban buku marthen kanginan FISIKA untuk SMA kelas XI hal 79 no 11 dan 15.
No 11. Seorang siswa ingin menentukan koefisien gesekan antara karet dengan suatu permukaan benda. Untuk itu dia meniapkan sebuah penghapus karet dan permukan bidang miring. Pada percobaan pertama dia menaruh penghapus karet di atas bidang miring dan memperbesar kemiringan bidang sedikit demi sedikit. Dia mendapatkan bahwa penghapus tepat akan meluncur kebawah bidang jika sudut kemiringhan bidang 370  terhadap arah horizontal. (sin 370 = 06 ). Begitu penghapus bergerak hanya diperlukan kemiringan 300 agar pengapus bergerak dengan kecepatan tetap 6 m/s. Dari data itu, tentukanlah koefisien gesekan statis dan kinetis antara permukan bidang dan karet.
No 15. Sebuah balok 6 kg diam dipuncak bidang miring kasar yang memiliki sudut kemiringan 300 terhadap arah horizontal. Jika balok dibiarkan bebas, maka balok akan meluncur menuruni bidang dan dalam waktu 2,5 sekon menempuh jarak 4 m (g = 10 m/s2 ) hitunglah
a.    Percepatan balok
b.   Koefisien gesekan kinetik antara bidang dan balok
c.    Gaya gesekan yang bekerja pada balok

Comments